April 24, 2025

SALES & MARKKETING DEPARTMENT (SMD)

Divisi SMD yaitu divisi yang mengkaji dan memberikan pelatihan terkait bidang dan ilmu kewirausahaan.

adapun tugas-tugas dari Divisi SMD, antara lain:

  1. Menyusun, melaksanakan dan melakukan laporan pertanggung jawaban program kerja yang berkaitan dengan SMD
  2. Melakukan pencarian dan mengelola keuangan untuk mencapai kemandirian dan kesejahteraan HMJM
  3. Mengembangkan kreativitas dan mengasah kemampuan dalam bidang kewirausaan